Judul: Panduan membuat theme multiply V2
Bahasa: Indonesia
Penulis: Ulil Amri
Jumlah halaman: 61
Format ebook: PDF
Harga: Rp. 0,-
Perekomendasi: Ulil Amri
Membuat sendiri theme/template blog kita memiliki beberapa keuntungan:
1. Jadi terasa kalau blog itu benar-benar milik kita karena cuma ada satu-satunya blog yang tampilannya seperti itu.
2. Buat yang menggunakan blog sebagai sarana “menampilkan” diri di dunia maya (misalnya buat yg jualan, atau untuk organisasi) tentunya dengan membuat themes sendiri bisa menjadi pembeda dan bisa memperkuat ciri khas dari toko online atau organisasi yang dimilikinya.
3. Bisa juga buat nyari duit. Bikin themes yang bagus-bagus, dipromosiin, terus kalau ada yg mau pesen, kan bisa buat nambah pemasukan. Atau bisa diikutkan dalam perlombaan dan mendapat hadiah.
Nah, salah satu blog yang bisa kita buat sendiri theme nya adalah multiply.com. Melalui ebook ini akan dijelaskan tahap demi tahap bagaimana menghasilkan theme multiply. Selamat berkreasi.
Download ebooknya dengan mengklik tombol di bawah ini!
Kunjungi juga website penerbit ebooknya di www.panduan.multiply.com
Sungguh suatu kebetulan saya singgah di sini dan mendapatkan begitu banyak ebook gratis yg begitu bermanfaat.Kiranya admin dan para kontributor mendapat limpahan rahmat Allah Swt, dan saya sudah pasang logo duniadownload.com di blog saya biar visitor blog saya juga mendapatkan kebaikan dari sini.
buat lebih mudah lagi downloadnya ye….!!
salam…
koleksi bukunya tambahin donk!..
saya ingin buku ‘kepribadian guru’ karya jaka drajat.
trima kasih. sama quantu,m learning karya adi . . . .
sukses y,,, majukan indonesia…. dg buku, krena buku adalah jendela dunia..